Seminar Inspiratif untuk Guru PAUD Bersama LPPM Undip
Solo (27/4/2024), Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk dasar perkembangan anak. Untuk meningkatkan kualitas pendidikan anak usia dini, LPPM Undip dengan bangga mengadakan Seminar dan Praktek Lapangan Pendidikan Karakter Anak Usia Dini untuk Guru…